Breaking

Sunday, June 3, 2018

Kulit Tumit Kaki Mulus Tanpa Kerutan dengan 4 Cara Ini



kering pada bagian tumit kaki merupakan permasalahan yang paling menakutkan bagi wanita. Terlebih ketika harus menggunakan heels yang mengekspos tumitnya. Hal ini dapat membuat Anda tidak percaya diri.

Untuk mengatasinya Anda dapat melakukan perawatan khusus di rumah menggunakan bahan-bahan alami. Seperti Beriktu :


1. Madu





Atasi Tumit Pecah-pecah dengan Bahan Alami Ini, yuk Intip!

Madu mengandung antiseptik yang mampu untuk menyembuhkan kulit yang pecah-pecah. 
Campurkan satu cangkir madu dan setengah ember air hangat, lalu rendam kaki pada campuran air tersebut selama 15-20 menit sambil digosok secara perlahan. 
Kamu bisa melakukan perawatan ini secara teratur untuk menghilangkan tumit pecah secara cepat.


2. Minyak zaitun





Atasi Tumit Pecah-pecah dengan Bahan Alami Ini, yuk Intip!

Oleskan sedikit minyak zaitun dengan bantuan kapas dan pijat lembut kaki dengan gerakan memutar selama 10-15 menit.
Kemudian gunakan sepasang kaus kaki dan diamkan selama satu jam, lalu bilas kaki dengan air hangat. 
Lakukan secara rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

3. Minyak kelapa
Atasi Tumit Pecah-pecah dengan Bahan Alami Ini, yuk Intip!

Minyak kelapa sangat berguna untuk melembapkan kulit dan juga membantu menghilangkan sel-sel kulit mati. 
Oleskan minyak zaitun dan pijat dengan lembut di kaki, kemudian gunakan sepasang kaus kaki dan diamkan semalaman. 
Bilaslah keesokan paginya.

4. Aloe vera gel
Atasi Tumit Pecah-pecah dengan Bahan Alami Ini, yuk Intip!




Rendam kaki ke dalam air hangat selama beberapa menit, kemudian oleskan aloe vera gel pada bagian tumit dan pijat secara lembut. 
Kenakan kaus kaki bersih dan biarkan aloe vera gel di kaki dalam semalam, dan bilas keesokan harinya. 

No comments:

Post a Comment